ANALISA MUTU MIKROBIOLOGIS, KIMIA, ORGANOLEPTIK IKAN NILA (Oreochromis niloticus) SELAMA PENYIMPANAN DENGAN PELUMURAN SERBUK DAUN BINAHONG (Anredera cordifolia (Ten.) stennis) SEBAGAI ANTIMIKROBA ALAMI

Analysis of Microbiologist, Chemical, Organoleptic of Tilapia (Oreochromis Niloticus) During Storage with Smearing Powder of Binahong Leaf (Anredera cordifolia (Ten.) stennis) as a Natural Antimicrobial

Penulis

  • Arif Wicaksono Universitas Mataram
  • Nazaruddin Nazaruddin Universitas Mataram
  • moegiratul amaro universitas mataram

DOI:

https://doi.org/10.29303/profood.v8i1.245

Kata Kunci:

Daun Binahong, Ikan Nila, Lama Penyimpanan

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui mutu mikrobiologis, kimia, dan organoleptik ikan nila (oreochromis niloticus) selama penyimpanan dengan pelumuran serbuk daun binahong (anredera cordifolia (ten.) stennis) sebagai antimikroba alami. Metode yang digunakan pada penelitan ini yaitu metode eksperimental dengan percobaan di laboratorium. Rancangan Penelitian yang digunakan pada penelitian ini adalah Rancangan Acak Lengkap (RAL) dengan faktor tunggal yaitu (lama penyimpanan: 4 Jam, 6 Jam, 8 Jam, 10 Jam, 12 Jam, dan 14 Jam) yang diulang sebanyak 3 kali sehingga diperoleh 18 unit percobaan dengan direndam serbuk daun binahong 75%. Parameter yang diamati dalam penelitian ini yaitu parameter kimia, mikrobiologi dan organoleptik. Parameter kimia meliputi analisa pH dan kadar air, parameter mikrobiologi meliputi uji total mikroba, sedangkan parameter organoleptik meliputi tekstur, aroma, kenampakan dan rasa. Data hasil pengamatan dianalisis menggunakan analisis keragaman dengan taraf nyata 5% dengan menggunakan aplikasi Co-Stat. Apabila terdapat beda nyata, dilakukan uji lanjut dengan uji lanjut Polynomial Orthogonal untuk parameter kimia dan parameter mikrobiologi dan uji lanjut Beda Nyata Jujur (BNJ) untuk parameter organoleptik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa perlakuan lama penyimpanan dengan pelumuran serbuk daun binahong mampu mempertahankan mutu ikan nila hingga 12 jam berdasarkan pH 5,36; kadar air 73,96%; total mikroba 5,51 log CFU/gr yang sesuai dengan persyaratan mutu ikan segar berdasarkan SNI 01-2729:2013; serta organoleptik yang dapat diterima oleh panelis.

Referensi

Abiyyuddin, M. F. 2019. Pengaruh Konsentrasi Serbuk Daun Kelor (Moringa Oleifera) terhadap Daya Simpan Ikan Bandeng (Chanos Chanos) Segar. Skripsi. Universitas Mataram.

Aristawati, A. T., A. Hasanuddin, dan J. Nilawati, 2016. Penggunaan Daun Kemangi (Ocimum basilicum) dan Garam Dapur (NaCl) Sebagai Bahan Pengawet pada Ikan Selar (Selaroides spp) Kukus. Jurnal Sains dan Teknologi Tadulako. 5(2): 7-15.

Devi, R, A. 2015. Pengawetan Ikan Nila (Oreochromis niloticus) Menggunakan Daun Sirih Dengan Variasi Lama Perendaman Yang Berbeda. Skripsi. Program Studi Pendidikan Biologi. Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Dewayani, R. E., Halim, N., dan Osfar, S. 2015. Pengaruh Penggunaan Onggok Dan Ampas Tahu Terfermentasi Mix Culture Aspergillus Niger Dan Rhizopus Oligosporus Sebagai Pengganti Jagung Dalam Pakan Terhadap Kualitas Fisik Daging Ayam Pedaging. Jurnal Ilmu dan Teknologi Hasil Ternak. 10 (1): 9-17.

Direktorat Jenderal Perikanan Budidaya, 2019. Data Produksi Kelautan dan Perikanan Tahun 2017. Pusat Data, Statistik, dan Informasi. Jakarta.

DKP dan JICA, 2008. Bantuan Teknis untuk Industri Ikan dan Udang Skala Kecil dan Menengah di Indonesia (Teknik Pasca Panen dan Produk Perikanan). Departemen Kelautan dan Perikanan. Jakarta.

Ekaviantiwi, T. A., E. Fachriyah, dan D. Kusrini, 2013. Identifikasi Asam Fenolat Dari Ekstrak Etanol Daun Binahong (Anredera Cordifolia(Ten.) Stennis) Dan Uji Aktivitas Antioksidan. Chem Info. 1(1): 283 – 293.

Fardiaz, S. 1992. Mikrobiologi Pengelolaan Pangan. Departemen Pendidikan danKebudayaan Direktorat Jendral Pendidikan Tinggi, Pusat Antar Universitas Pangan dan Gizi. Institut Pertanian Bogor. Bogor.

Goon S, Bipasha MS, Islam MS. 2014. Fish marketing status with formalin treatment in Bangladesh. International Journal of Public Health Sciences.3(2):95-100.

Govindan, T. K., 1985. Fish Processing Technology. Oxford & IBH Publishing. New Delhi.

Handayani, B. R., S. Widyastuti, M. D. Ariana dan T. I. Rahayu, 2017. Antimikroba Alami. Fakultas Teknologi Pangan dan Agroindustri Universitas Mataram. Mataram.

Herawati, D. P., Y. S Darmanto, dan Romadhon, 2014. Pengaruh Cara Kematian Dan Tahapan Penurunan Kesegaran Ikan Terhadap Kualitas Pasta Ikan Mas (Cyprinus carpio). Jurnal pengolahan dan bioteknologi hasil perikanan. 2 (3) : 23-31.

Hidayah, R. Y., Winarni, dan E. B. Susatyo, 2015. Pengaruh Penggunaan Lengkuas Terhadap Sifat Organoleptik Dan Daya Simpan Ikan Nila Segar. Indo. J . Chem. Sci. 4 (3):203-206.

Hidayah, R. Y. 2015. Pengaruh Penggunaan Berbagai Massa Lengkuas (Alpiniagalanga) Terhadap Sifat Organoleptik Dan Daya Simpan Ikan Nila (Oreochromis Niloticus) Segar. Skripsi. Fakultas Matematika Dan Ilmu Pengetahuan Alam. Universitas Negeri Semarang.

Junianto, 2003. Teknik Penanganan Ikan. Penebar Swadaya. Jakarta.

Kalista, A., Amin, R., dan U. Rosidah, 2018. Analisis Organoleptik (Scoring Test) Tingkat Kesegaran Ikan Nila Selama Penyimpanan. Jurnal Teknologi Hasil Perikanan. 7 (1) : 99-104.

Kementrian Kelautan dan Perikanan NTB, 2019. Buku Profil Kelautan dan Perikanan Provinsi NTB. Nusa Tenggara Barat.

Khairuman, dan K. Amri. 2013. Budi Daya Ikan Nila. PT AgroMedia Pustaka. Jakarta.

Khunaifi, M. 2010. Uji Aktivitas Antibakteri Ekstrak Daun Binahong (Anredera cordifolia (Ten.) Steen) Terhadap Bakteri Staphylococcus aureus dan Psedomonas aeruginosa. Skripsi. Fakultas Sains dan Teknologi, Jurusan Biologi : Universitas Islam Negeri (UIN).

Kurniawan, B., dan Wayan F. A., 2015. Binahong (Cassia Alata L) As Inhibitor Of Escherichia Coli Growth. J MAJORITY. 4 (4): 100-104.

Liviawaty, E. dan E. Afrianto, 2014. Penentuan Waktu Rigormortis Ikan Nila Merah (Oreochromis niloticus) Berdasarkan Pola Perubahan Derajat Keasaman. Jurnal Akuatika. 5(1): 40-44.

Ningsih, K. R., 2020. Uji Aktivitas Antioksidan Bedak Tabur Dari Serbuk Daun Binahong (Anredera cordifolia (Tenore) Stennis). Karya Tulis Ilmiah. Politeknik Harapan Bersama Tegal.

Nursyirwani. 2003. Aktivitas bakteri nitrifikasi pada konsentrasi substrat berbeda .Ilmu Kelautan.8(1):8-15

Pianusa, A. F., G. Sanger, dan D. Wonggo, 2015. Kajian Perubahan Mutu Kesegaran Ikan Tongkol (Euthynnus affnis) yang Direndam dalam Ekstrak Rumput Laut (Eucheuma spinossum) dan Ekstrak Buah Bakau (Sonneratia alba). Jurnal Media Teknologi Hasil Pertanian. 3(2): 66-74.

Rima, A. T. 2017. Kemampuan Dekok Daun Binahong (Anredera Cordifolia (Ten.) Steenis) Untuk Memperpanjang Masa Simpan Tahu Putih. Jurnal Universitas Atma Jaya Yogyakarta. 1-15.

Riswandha, D. 2018. The Effect Of Maltodextrin Concetration As Encapsulant On The Microencapsulation Of Dandang Gendis Leaf (Clinacanthus Nutans) Extract Using Freeze Drying Method. Thesis. Unika Soegijapranata. Semarang.

Rustamaji, 2009. Aktivitas Enzim Katepsin dan Kolagenase dari Daging Ikan Bandeng (Chanos chanos Forskall) Selama Periode Kemunduran Mutu Ikan. Skripsi. Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelauan Institut Pertanian Bogor.

Suhandana, M., dan Tati, N. 2018. Kadar Total Volatil Base, Glikogen, Katepsin Dan Water Holding Capacity Daging Ikan Nila (Oreochromis niloticus) Pada Fase Kemunduran Mutu. MARINADE. 1(1) : 27-35.

Suwandi, R., A. C. Heldestasia, dan Nurjanah, 2020. Efektivitas Bubur Rumput Laut Sargassum polycystum Sebagai Pembalur Ikan Nila (Oreochromis niloticus) Untuk Mempertahankan Mutu. JPHPI. 23(1):10-21.

Suyanto, S. R. 2010. Pembenihan dan Pembesaran Nila. Penebar Swadaya. Jakarta.

Syarafina, I. L., Frothea S., dan Romadhon. 2014. Pengaruh Serap Asap Cair dan Lama Perendaman yang berbeda Terhadap Dendeng Ikan Bandeng (Chanos chanos Forsk) Ikan Tengigiri (Scomberomorus sp.) Asap. Jurnal Pengolahan dan Bioteknologi Hasil Perikanan. 3(1): 50-59.

Toripah, S. S., J. Abidjulum dan F. Wahantouw, 2014. Aktivitias Antioksidan dan Kandungan Total Fenolik Ekstrak Daun Kelor (Moringa oleifera Lamk). Pharmacon. 3(4): 36-42.

Zakaria, R., 2008. Kemunduran Mutu Ikan Gurami (Osphronemus gourami) Pasca Panen pada Penyimpanan Suhu Chilling. Skiripsi. Institut Pertanian Bogor. Bogor.

##submission.downloads##

Diterbitkan

2022-07-08

Cara Mengutip

Wicaksono, A. ., Nazaruddin, N. ., & amaro, moegiratul. (2022). ANALISA MUTU MIKROBIOLOGIS, KIMIA, ORGANOLEPTIK IKAN NILA (Oreochromis niloticus) SELAMA PENYIMPANAN DENGAN PELUMURAN SERBUK DAUN BINAHONG (Anredera cordifolia (Ten.) stennis) SEBAGAI ANTIMIKROBA ALAMI: Analysis of Microbiologist, Chemical, Organoleptic of Tilapia (Oreochromis Niloticus) During Storage with Smearing Powder of Binahong Leaf (Anredera cordifolia (Ten.) stennis) as a Natural Antimicrobial. Pro Food, 8(1), 14–24. https://doi.org/10.29303/profood.v8i1.245

Artikel paling banyak dibaca berdasarkan penulis yang sama

<< < 1 2 3 > >>